Javanese Local Wisdom in Family Businesses
##article.abstract##
This study aims to analyze the implementation of Javanese local wisdom in accounting equations and accounting transactions especially in family businesses. Javanese local wisdom is a perspective for developing new knowledge. This study uses a qualitative method. It is descriptive practice-oriented research. The data was gathered through observation and interviews. The informants consisted of native Javanese business managers (of proprietorships, partnerships and limited liability companies). The findings show that values of Javanese local wisdom can be implemented in a company even though they are implemented only in a few transactions. The meaning of “katentreman ati” (real happiness) and “Tulung tinulung” (helping each other) can be achieved by this study. There are two interesting problems to think about regarding the implementation of value of local wisdom: the exploration of local genius and an alternative mindset of local wisdom in accounting. Values of local wisdom can only be well implemented with a commitment to share these values with future generations
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis implementasi nilai kearifan lokal Jawa dalam persamaan akuntansi dan transaksi akuntansi terutama dalam bisnis keluarga. Nilai kearifan lokal Jawa merupakan suatu perspektif untuk mengembangkan pengalaman baru. Penelitian ini menggunakan metode kualitiatif. Penelitian menggunakan riset berorientasi pada deskriptif praktik. Data dikumpulkan melalui observasi dan wawancara. Informan terdiri dari pelaku usaha yang merupakan jawa asli selaku pemimpin bisnis (perusahaan perseorangan, persekutuan dan perseroan terbatas). Hasil penelitian menunjukkan kearifan lokal Jawa dapat diimplementasikan dalam suatu perusahaan meskipun hanya beberapa transaksi. Arti “katentreman ati” (kedamaian hati) dan “Tulung tinulung” (saling membantu satu dengan yang lain) dapat dicapai. Terdapat dua permasalahan yang menarik untuk dipikirkan terkait implementasi nilai kearifan lokal yaitu mengeksplorasi kecerdasan lokal dan pandangan alternatif terhadap kearifan lokal. Nilai kearifan lokal dapat diimplementasikan dengan baik dengan komitmen untuk berbagi nilai dengan generasi berikutnya.
##article.subject##
Full Text:
PDFReferences
Adhiputra, Made Wahyu. 2016. Kewirausahaan Mandiri Perempuan Berbasis Kearifan Lokal dan Filosofi Hindu di Bali. Jurnal Riset Ekonomi dan Manajemen, 16 (2), pp. 237-246.
Adhitya, Fajar. 2018. Pendekatan dengan konsep SIMARK untuk melestarikan local wisdom di dalam masyarakat. Jurnal STIE Semarang, 10(1), pp. 38-52.
Agoes, Sukrisno and Ardana, I Cenik., 2009. Etika bisnis dan profesi, tantangan membangun manusia seutuhnya. Jakarta: Salemba Empat.
Bierly, Paul E., Hessler, Eric H. and Christensen, Edward W., 2000. Organizational learning, knowledge and wisdom. Journal of organizational change management, 13(6), pp.595-618.
Becker, Karen., 2005. Individual and organisational unlearning: directions for future research. International journal of organisational behaviour, 9(7), pp.659-670.
Budiasni, Ni Wayan Novi dan Darma, Gede Sri. 2016. Penerapan Corporate Social Responsibility pada Lembaga Keuangan Berbasis Kearifan Lokal. Jurnal Manajemen dan Bisnis, 13(2), pp. 1-19.
Bungin, Burhan., 2007. Analisis data kualitatif: pemahaman filosofis dan metodologis ke arah penguasaan model aplikasi. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.
Carpenter, J. William., 2013. Toshiba’s Accounting Scandal: How It Happened (OTCBB:TOSBF) Available from: http://www.investopedia.com. (accessed January 2, 2017 at 10 pm).
Cresswell, John W., 2010. Research design pendekatan kualitatif, kuantitatif, dan mixed. 3rd ed.. Translated by Fawaid, Achmad. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Covey, Stephen R., 2005. The 8thhabit: melampaui efektivitas, menggapai keagungan. Translated by Brata, Wandi S. and Isa, Zein. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Duffy, Francis M., 2003. I think, therefore I am resistant to change. Journal of staff development,24(1), pp.30-36.
Dul, Jan and Hak, Tony., 2008. Case study methodology in business research. Oxford, UK: Elsevier Ltd.
Efferin, Sujoko. 2015. Akuntansi, spiritualitas, dan kearifan lokal: beberapa agenda penelitian kritis. Jurnal Akuntansi Multiparadigma (JAMAL), 6(3), pp. 341-511.
Fauji, Diah Ayu Septi, Tri Wahyuningsih, dan Kusuma Wardani. 2016. Memaknai etika bisnis berbasis kearifan lokal pada sentra indutri tahu kota Kediri. Paper presented at Seminar Nasional Manajemen (SENIMA)
Hanif, Ludigdo, Until, Rahman, Aulia Fuad and Baridwan, Zaki., 2013. Refleksi nilai-nilai Pancasila dalam akuntansi bagi hasil. Journal and proceeding SNA, Vol. 16. Paper presented at Simposium Nasional Akuntansi XVI, Manado, 25-28 September 2013.
Hakimah, Ema Nurzainul. 2016. Optimalisasi konsep pemasaran CRM (Customer Relationship Marketing) menggunakan pendekatan kearifan lokal pada ritel konvensional di kecamatan Kandat dan Ngadiluwih kabupaten Kediri. Paper presented at Seminar Nasional Manajemen (SENIMA)
Hays, J. Martin., 2007. Dynamics of organizational wisdom. Journal of global strategic management, 1(1), pp.17-35.
Horngren, Charles T. and Harrison Jr., Walter T., 2007. Akuntansi. 7th ed., Vol. 1.Translated by Gania, Gina and Pujiati, Danti. Jakarta: Penerbit Erlangga.
Kartawinata, Ade M., 2011. Meretas kearifan lokal di tengah modernisasi dan tantangan pelestarian. Buku kearifan lokal di tengah modernisasi. Jakarta: Puslitbangbud Badan Pengembangan Sumber Daya Kebudayaan dan Pariwisata Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata Republik Indonesia, V – XVIII.
Kompas. 2014. Kecerdasan Lokal Majukan Peradaban. Kolom Pendidikan dan Kebudayaan, Harian Kompas Kamis 22 Mei 2014 pp 12.
Nafis, Muhammad Wahyuni., 2006. Sembilan jalan untuk cerdas emosi dan cerdas spiritual. Jakarta: Hikmah.
NCG-National Committee on Governance., 2006. Indonesia’s code of good corporate governance. Available from www.ecgi.org/codes/documents/indonesia_cg_2006_en.pdf (Accessed December 20, 2016 at 10 pm).
Probohardjono, Samsudjin., 2002. Pakem pedalangan cerita wayang purwa. Vol. 2.Translated by Samsudjin, Re La. Surakarta: CV Ratna Pusaka.
Qian, X.M., 2002. Theory of meta-synthetic wisdom. Xinhua Bulletin, No.4. Available from:http://www.xinhuawz.com (Accessed January 2, 2017 at 9 pm).
Rowley, Jennifer., 2006. What do we need to know about wisdom? Management decision, 44(9), pp.1246-1257
Sartini., 2004. Menggali kearifan lokal nusantara sebuah kajian filsafati. Jurnal Filsafat, 37(2),pp.111-120.
Savitz, Andrew W. and Weber, Karl., 2006.The triple bottom line: how today's best-run companies are achieving economic, social, and environmental success--and how you can too. San Francisco, CA: Jossey-Bass.
Sekaran, Uma and Bougie, Roger., 2010. Research method for business, a skill building approach. 5th ed.. New York: John Willey & Sons, Inc.
Spiller, Chellie, Pio, Edwina, Erakovic, Lijijana and Henare, Manuka., 2011. Wise up: Creating organizational wisdom through an ethic of Kaitiakitanga. Journal of business ethics, 104(2), pp.223-235.
Supatmi. 2019. Local Wisdom: Deskripsi, Tantangan, dan Peluangnya dalam Penelitian Interpretif. Perspektif Akuntansi, 2(2), pp. 121-141.
Suratno, Pardi and Astiyanto, Heniy., 2009. Gusti ora sare: 90 mutiara nilai kearifan budaya Jawa. Yogyakarta: Adiwacana.
Watts, R and Zimmerman, J.L.,1986. Positive accounting theory. USA: Prentice Hall.
Wibowo, Ambang Cahyo., 2014. Akuntabilitas lumbung desa: suatu penelaahan tata kelola yang bersumber dari kearifan lokal masyarakat Desa Dempel, Kecamatan Geneng, Kabupaten Ngawi. Tesis Magister Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret.
Wong, Peter S.P., Cheung, Sai On, Yiu, Regina L. Y.and Hardie, Mary., 2012.The unlearning dimension of organizational learning in construction projects. International journal of project management,30(1), pp.94-104.
www.asianbankingandfinance.net., 2013. Mizuho Bank warned not to do business with the yakuza (accessed December 2, 2016 at 9 am).
www.regional.kompas.com., 2012. Kalla: Bank Century Dirampok. (accessed December 18, 2016 at 8 pm).
Zhao, Yingxin, Lu, Yanqiu and Wang, Xiangyang., 2013. Organizational unlearning and organizational relearning: a dynamic process of knowledge management. Journal of knowledge management, 17(6), pp.902-912.
DOI: http://dx.doi.org/10.20961/jab.v19i2.478
Jurnal Akuntansi dan Bisnis (JAB)
ISSN 1412-0852 (print), 2580-5444 (online)
Published by Accounting Study Program, Faculty of Economics and Business, Universitas Sebelas Maret, Indonesia
JAB on http://jab.fe.uns.ac.id/index.php/jab is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License
Visitor Statistic